Mesin shrink merupakan salah satu mesin yang digunakan untuk mengemas produk dalam kemasan plastik agar menjadi kemasan yang rapat pada produk tubuh. Mesin ini biasanya dipakai mengemas berbagai macam produk seperti produk dalam botol, produk dalam kaleng, dan lain-lain. Mesin ini didesain dengan pelengkap berupa infra merah yang suhu dalam pemanasnya dapat disesuaikan sesuai keinginan Anda. Pada waktu mesin yang sangat halus suaranya sehingga tidak bising. Dengan memakai mesin ini maka dalam produk yang telah Anda jual akan terlihat lebih rapi, profesional dan lebih hiegienis. Mesin pengemas ini sangat sesuai dipakai dalam suatu usaha. Mesin ini bisa Anda dapatkan dalam toko mesin maksindo dengan kualitas tinggi.
Mesin Pengemas Susut Badan
(Thermal Shrink Packing Machine) Body Sealer
Spesifikasi Mesin Shrink Untuk Pengemas Body
Ingin tahu tampilan dari mesin shrink untuk pengemas body, silahkan lihat berikut ini:
Model Baru Mesin Shrink (Tinggi Ruang Bisa Diatur)
Keunggulan tipe ini antara lain:
- Ruang tinggi untuk produk diatur menyesuaikan dengan jenis dan dimensi produk. Sehingga dapat lebih efisien
- Karena ruang bisa diatur, maka dapat digunakan berbagai secara efisien untuk berbagai produk dengan ukuran / dimensi
- Produk yang lebih berkualitas dan dimensinya lebih besar untuk produk sekelasnya
SPESIFIKASI
- Jenis Mesin: BSG-450
- Daya: 6.000 watt
- Tegangan: 380V / 50Hz
- Kecepatan Konveyor: 0-10 m / mnt
- Pemuatan Konveyor: 5 kg
- Ukuran Terowongan: 120 x 45 x 5,5-23 (H, dapat disesuaikan) cm
- Ukuran Pemanas: 105cm x 6
- Dimensi: 160 x 70 x 130 cm
- Harga: Rp 13.000.000
Mesin Pengemas Thermal-Shrink (BSD200)
Spesfikasi :
- Daya Pemanas : 5/6 KW (disesuaikan)
- Daya Listrik : 220-240V/50Hz
- Ukuran Produk : 15×10 cm
- Suhu Terowongan : 200°C Max
- Ukuran Terowongan : 70x20x15 cm
- Dimensi : 104x40x105/125 cm
- Kecepatan Conveyor : 0-10m/min
- Muatan Conveyor : 5 kg
- Berat : 70 kg
- Harga : Rp 9.040.000
Mesin Pengemas Susut Termal (BSD350)
Spesifikasi :
- Daya Pemanas: 6,5 KW Dapat Disesuaikan
- Catu Daya: 220-240V / 50Hz
- Ukuran Produk: 300x150mm
- Ukuran Terowongan: 830x350x150mm
- Suhu Terowongan: 200 ° C Maks.
- Ukuran Mesin: 1050x550x1100mm
- Kecepatan & Pemuatan Konveyor: 0-10m / mnt & 5kg
- Berat Mesin: 75kg
- Harga: Rp 13.715.000
Mesin Pengemas Susut Termal (BSD400)
- Tipe: BSD-400
- Daya Pemanas : 6.5 KW (disesuaikan)
- Daya Listrik : 220-240V/50Hz
- Ukuran Produk : 35×15 cm
- Suhu Terowongan : 200°C Max.
- Ukuran Terowongan : 83x40x15 cm
- Dimensi : 120x60x115 cm
- Kecepatan Conveyor : 0-10m/min
- Muatan Conveyor : 5 kg
- Berat : 90 kg
- Harga : Rp 14.795.000
Mesin Pengemas Susut Termal (BSD400B)
Spesifikasi :
- Daya Pemanas : 6.5 KW (disesuaikan)
- Daya Listrik : 220-240V/50Hz
- Ukuran Produk : 30×15 cm
- Suhu Terowongan : 200°C Max.
- Ukuran Terowongan : 83x40x20 cm
- Dimensi : 120x64x124 cm
- Kecepatan Conveyor : 0-10m/min
- Muatan Conveyor : 5 kg
- Berat : 80 kg
- Harga : Rp. 13.700.000
Mesin Pengemas Susut Termal (BSD450B)
Spesifikasi :
- Tipe : BSD-450B
- Daya : 8 KW (disesuaikan)
- Voltase : 220/50Hz
- Pemanas : 12 pcs
- Ukuran Produk : 40×20 cm
- Suhu Terowongan : 200°C Max.
- Ukuran Terowongan : 83x45x25 cm
- Dimensi : 120x69x137 cm
- Kecepatan Conveyor : 0-10 m/min
- Muatan Conveyor : 5 kg
- Berat : 100 kg
- Harga : Rp 14.995.000
Video Cara Penggunaan Mesin Shrink Dalam Kemasan Plastik
Untuk Anda yang kurang tahu mengenai cara pengguaan mesin shrink dalam kemasan plastik, silahkan simak video berikut ini:
Saksikan tayangan video mesin menyusut melalui tampilan langsung di youtube
Demikian ulasan mengenai mesin shrink untuk mengemas produk dalam kemasan platik yang telah kami tawarkan dalam toko mesin maksindo. Mesin kami ini sangat mendukung bila dipakai dalam usaha, karena mesin pengemas ini dapat mengemas produk secara rapat sehingga sangat menjaga kualitas serta mutu produk. Bagaimana dengan Anda setelah melihat semua mengenai mesin pengemas menyusut kami? Apakah Anda tertarik dengan mesin ini? Bila Anda tertarik serta ingin memiliki mesin ini, Anda bisa menemukan dalam toko mesin maksindo. Buruan kunjungi toko mesin maksindo sekarang juga.
Jangan lupa juga mengenai mesin gula kapas plus gerobak mini , mesin untuk membuat gulali dengan cara termudah yang cocok dipakai dalam usaha karena mesin tersebut memiliki gerobak mini yang menarik.